Salam hangat untuk sobat blogger...
Jujur ketika awal belajar blog, bingung! bagaimana cara menambahkan gadget social share di blog. saya cari-cari ke blog tetangga ternyata caranya bgt. Nah, pada kesempatan ini saya ingin berbagi tutorial "Cara menambahkan gadget Social Share di Blog melalui AddThis." Kenapa lewar AddThis, karena cara ini yang dianggap tercepat.
Nah, berikut langkah-langkahnya :
1. Login dulu ke Addthis Nah, berikut langkah-langkahnya :
2. Pilih Free! Get started
3. Pilih Get shared button for (website, blogger, wordpress, atau email newslatter)
4. Pilih Share style yang disukai
5. Pilih create new account (masukan email dan passwordnya)
6. Copy-kan kode HTML/Java script yang di dalam kotak (Add to your site)
7. Masuk ke dashboard sobat >> tata letak >> add new gadget (masukan kode tadi)
8. Simpan dan lihat hasilnya
Demikian sobat blogger yang bisa disampaikan pada tutorial kali ini dan mudah-mudahan bermanfaat buat kalian para blogger pemula.
Buat para blogger yang sudah mahir tolong komentar dan masukannya buat perbaikan blog ini. Terima kasih!
Wassalam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar